BRI membuka kesempaan bagai mahasiswa/i berprestasi untuk mengikuti BRILian Scholarship Tahun 2021.
Fasilitas yang diberikan :
Biaya bantuan pendidikan per semester
Uang saku per bulan
Bantuan biaya skripsi
Fasilitas Laptop
Asuransi kesehatan BRILife
Program pelatihan untuk meningkatkan pengetahuan, sikap, dan perilaku sebagai pribadi unggul
Menjadi pekerja tetap BRI melalui jalur masuk BRILian Future Leader Program (BFLP)
Persyaratan :
Sedang menempuh pendidikan S1 semester 5, 6, dan 7
Usia maksimal 22 tahun dan belum berulang tahun ke-23 pada saat pendaftaran
IPK minimal 3.25 dalam skala 4.00 dan mampu mempertahankan sampai dengan akhir semester
Akreditasi jurusan minimal A
Bersedia menandatangani perjanjian bermaterai yang menyatakan bersedia mengikuti seluruh kegiatan BRILian Scholarship
Apabila dinyatakan lulus, peserta wajib mengikuti tes kesehatan. Jika dinyatakan “fit” maka peserta wajib mengikuti BRILian Future Leader Program (BFLP)