Prosedur Daring

ILMU POLITIK

Universitas Brawijaya

UNTUK SELURUH LAYANAN PROSEDUR DARING DAPAT DIPROSES DENGAN LOGIN EMAIL UB (@STUDENT.UB.AC.ID) TERLEBIH DAHULU & PASTIKAN FORMAT SELURUH PENAMAAN SOFTFILE YANG DIMINTA UNTUK DIUPLOAD DIAWALI : NIM (SPASI) NAMA

Alur Tautan Cepat

Catatan : Pastikan telah scroll/membaca seluruh laman Prosedur Daring ini sampai bawah/selesai terlebih dahulu.

1. Persuratan Daring

Permohonan Surat Keterangan Mahasiswa Aktif klik
Permohonan Transkrip
(untuk menjaga privacy mahasiswa, hasil permohonan transkrip yang telah selesai ditandatangani/diberi barcode oleh Wakil Dekan I akan dikirimkan oleh prodi kepada mahasiswa via WA)
klik
   
Hasil surat-surat permohonan yang telah selesai diproses klik
Permohonan Izin PKM (magang) ke Instansi klik
Permohonan Surat Rekomendasi ke Bakesbangpol/Instansi berwenang untuk PKM di Instansi lain klik
   
Hasil surat-surat permohonan yang telah selesai diproses klik
PENTING : 
Pastikan konsultasi rencana KRS MBKM dengan dosen PA terlebih dahulu, 
agar konversi sks & nilai MBKM dapat diakui oleh Fakultas
> Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM : 20sks) klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Mengajar klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Studi Independen / Magang Bersertifikat klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka klik
Permohonan Surat Persetujuan FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Bangkit klik
Permohonan Surat Persetujuan FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Wirausaha klik
   
Pejuang Muda Kemensos (MBKM : 20sks) klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program Pejuang Muda Kemensos klik
   
> Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI : 3sks) klik
Permohonan Surat Rekomendasi FISIP UB ke Kemdikbudristek: Program KMMI klik
   
Hasil surat-surat permohonan yang telah selesai diproses klik
Permohonan Izin Penelitian Skripsi ke Instansi klik
Permohonan Surat Rekomendasi Bakesbangpol/Instansi berwenang untuk Penelitian Skripsi di Instansi lain klik
   
Hasil surat-surat permohonan yang telah selesai diproses klik

2. Pendaftaran Ujian Daring

Periode Ganjil Tahun 2023/2024 Jadwal Pendaftaran Jadwal Ujian Terstruktur
Gelombang 1 14 Agustus – 5 September pukul 23:59 WIB 11 September – 22 September
Gelombang 2 25 September – 17 Oktober pukul 23:59 WIB 23 Oktober – 3 November
Gelombang 3 6 November – 28 November pukul 23:59 WIB 4 Desember – 15 Desember
Jadwal & plotting penguji akan diumumkan via web setelah dirapatkan oleh Tim Tugas Akhir
(PIC. Novy Setia Yunas, S.IP., M.IP)
Jadwal bisa berubah sewaktu waktu, harap untuk selalu mengecek
Yang sudah mendaftar ujian, untuk melihat jadwal ujiannya nanti akan dibuatkan grup WA oleh admin  

 

Periode Genap Tahun 2023/2024 Jadwal Pendaftaran Jadwal Ujian Terstruktur
Gelombang 1 5 Februari – 1 Maret 2024 pukul 23:59 WIB  4 Maret – 15 Maret 2024
Gelombang 2 20 Maret – 3 Mei 2024 pukul 23:59 WIB 13 Mei – 24 Mei 2024
Gelombang 3 22 Mei – 18 Juni 2024 pukul 23:59 WIB 24 Juni – 5 Juli 2024
Jadwal & plotting penguji akan diumumkan via web setelah dirapatkan oleh Tim Tugas Akhir
(PIC. Novy Setia Yunas, S.IP., M.IP)
Jadwal bisa berubah sewaktu waktu, harap untuk selalu mengecek
Yang sudah mendaftar ujian, untuk melihat jadwal ujiannya nanti akan dibuatkan grup WA oleh admin  

 

Batas maksimal penyelesaian revisi LPKM & Skripsi adalah 1 (satu) bulan setelah ujian terstruktur, apabila melewati waktu yang telah ditentukan maka mahasiswa diharuskan untuk melakukan ujian ulang dengan tim dosen penguji yang berbeda

(Sumber : Buku Pedoman Akademik UB)

Ujian PKM (jadwal terstruktur)

Adapun persyaratan yang wajib dipersiapkan adalah softcopy pdf :
1. KTM,
2. KRS terbaru (memprogram PKM),
3. Transkrip terbaru :

(a) minimal telah lulus 100sks;
(b) lulus MPS,

4. Isian lengkap kartu bimbingan lapang PKN dg tanda tangan pembimbing lapang & stempel instansi magang,
5. ST Pembimbing PKM yang masih berlaku,
6ACC/isian borang persetujuan ujian PKN yang ditandatangani Pembimbing PKM,
7. Proposal sebelum magang
,
8. Foto/dokumentasi mahasiswa saat magang,
9. Sertifikat telah magang online/offline dari instansi/lokasi magang.

Ujian MBKM / KMMI (non pertukaran pelajar)

Adapun persyaratan yang wajib dipersiapkan adalah softcopy pdf :
1. Surat rekomendasi program MBKM / KMMI,
2. KRS program MBKM / KMMI,
3. Lembar Pengesahan program MBKM / KMMI, wajib tertera :
(a) unsur-unsur penilaian;
(b) jam kegiatan;
(c) periode waktu pelaksanaan;
(d) ditandangani oleh Dosen Pembimbing Lapang & Dosen Pembimbing MBKM dari FISIP UB.
4. ST Pembimbing program MBKM / KMMI,
5. Sertifikat program MBKM,
6. Foto/dokumentasi mahasiswa saat pelaksanaan program MBKM / KMMI,
7. Curriculum Vitae (CV) Mahasiswa,
8. KTM,
9. Laporan Kegiatan program MBKM / KMMI, wajib melampirkan :
(a) ST Dosen Pembimbing MBKM;
(b) Sertifikat MBKM;
(c) Foto Kegiatan;
(d) CV Mahasiswa;
(e) KTM.
10. Transkrip program MBKM / KMMI.

Seminar Proposal Skripsi (jadwal tidak terstruktur)

Sebelum mendaftar mahasiswa harus koordinasikan terlebih dahulu jadwal ujian sempro yang disepakati kedua pembimbing.

Adapun persyaratan yang wajib dipersiapkan adalah softcopy pdf :
1. KTM,
2. KRS Semester Berjalan,

3. Isian Kartu Bimbingan SKRIPSI dg tanda tangan pembimbing 1 & 2,
4. ST Pembimbing Skripsi yang masih berlaku
,
5. ACC/isian Borang Persetujuan Sempro yang ditandatangani Pembimbing 1 & 2.

Catatan Penting :
* Undangan Sempro terkirim secara otomatis ke email UB mahasiswa ybs (beberapa menit) setelah selesai mendaftar, atau
* Undangan Sempro juga dapat di download di laman Jadwal Ujian > Seminar Proposal,
** Link Sempro daring akan dibuatkan setelah mahasiswa yang terdaftar menghubungi WA ServiceCenter prodi.

 

Lihat Jadwal & Link Ujian Sempro

Ujian Tugas Akhir (jadwal terstruktur)

Adapun persyaratan yang wajib dipersiapkan adalah softcopy pdf :
1. KRS terbaru (memprogram Tugas Akhir),
2. ST Pembimbing Skripsi yang masih berlaku untuk yang SEMPRO sebelum bulan JULI 2020 atau ST SEMPRO untuk yang SEMPRO setelah bulan JULI 2020,
3. ACC/isian borang persetujuan ujian Skripsi yang ditandatangani Pembimbing 1 & 2,
4. Transkrip terbaru :

(a) Lulus semua mata kuliah wajib universitas, nasional, fakultas, dan jurusan/program studi (tidak terdapat nilai E);
(b) Jumlah sks yang telah ditempuh dan telah lulus minimal 138sks;
(c) Apabila memiliki nilai D atau D+ tidak melebihi 13sks,

5. Surat Keterangan bebas tanggungan UKT dari Bag.Keuangan FISIP UB klik
6. Surat Keterangan Bebas Biaya Kompre Dari Bagian Keuangan FISIP
UB (untuk Mahasiswa Jalur Reguler) atau Soft File Bukti Transfer Biaya
Kompre (Untuk Mahasiswa Jalur Mandiri)
 klik
Untuk Poin 5 dan 6 Mahasiswa mengurus di Bagian Keuangan FISIP UB
melalui link berikut klik
Lampiran yang perlu diunggah :

a. Bukti ACC Ujian Skripsi dari Pembimbing Bisa Beruapa : Foto Acc ttd
Pembimbing di Cover, Soft File surat pernyataan acc ujian dari
Pembimbing, Screenshoot Acc Melalui Email, Atau Screenshoot
Chat dari Pembimbing (Pilih Salah satu dan Koordinasi dengan
pembimbing).
b. Khusus untuk seleksi masuk SPMK/Mandiri di kenakan biaya ujian
Kompre sebesar Rp. 400.000,- dan di transfer ke Rekening BNI atas
nama Rektor UB : 39649417 dengan menyertakan informasi
"Baiaya Kompre FISIP"

c. WA. ServiceCenter Keuangan FISIP UB klik
7. Keterangan bebas plagiasi dari Lab.Komputer FISIP UB :
(a) Pengajuan cek plagiasi klik
(b) Progress Hasil cek plagiasi klik
(c) WA. ServiceCenter Lab.Komputer FISIP UB klik

3. Informasi Keuangan

Pengajuan Keringanan UKT klik
Pengajuan Keterangan Bebas Tanggungan & Biaya Kompre
(hanya bagi yang akan Ujian Skripsi/kompre)
klik
Pengajuan Tunda UKT
(hanya bagi yang telah Ujian Skripsi/kompre pada periode akhir semester/gelombang 3)
klik
*Layanan keuangan dan info lengkap hubungi WA. ServiceCenter Keuangan FISIP UB klik
Surat Keterangan telah Ujian Skripsi/kompre
(hanya bagi yang telah Ujian Skripsi/kompre pada periode akhir semester/gelombang 3)
klik

4. Pengurusan Lembar Pengesahan PKN & Skripsi (ttd Kajur & stempel)

Permohonan Pengesahan Laporan PKN, MBKM & Skripsi klik
   
Lembar Pengesahan PKN & Skripsi yang telah selesai diproses klik

5. Serah Simpan NASKAH LENGKAP Laporan PKM / Skripsi yang telah disahkan fakultas

Penyerahan softfile LPKM klik
Penyerahan softfile Laporan MBKM klik
Penyerahan softfile Skripsi
(sebagai syarat daftar Yudisium Prodi)
klik
   
Ruang Baca Virtual klik

Panduan penyerahan Hardcover & Softfile Skripsi kepada Ruang Baca FISIP UB klik

sebagai syarat daftar Wisuda

Panduan Serah Simpan Naskah TA kepada Perpustakaan UB klik
Panduan pengurusan Bebas Pustaka dari Perpustakaan UB klik

sebagai syarat daftar Wisuda